Mengenai KPKD 3 SS

Foto saya
Palembang, Sumatera Selatan, Indonesia
Visi Misi KPKD 3 SS (secara garis besar) : a. mewujudkan kepedulian dari pencinta kereta api indonesia terhadap aset-aset perkeretaapian baik yang sudah tidak terpakai maupun yang masih beroperasi. b. sebagai tempat bagi masyarakat yang mempunyai hobi di bidang perkeretaapian. c. memperkenalkan dan memberikan penerangan tentang perkeretaapian di wilayah Divre 3 SS dari segi sarana maupun prasarananya secara umum dan menumbuhkan rasa cinta kereta api kepada masyarakat. d. ikut serta secara aktif maupun pasif dalam menyelamatkan dan memelihara benda-benda perkeretaapian yg mengandung nilai history yang tinggi serta turut andil dalam memajukan perkeretaapian indonesia.

Pengikut

Kereta Api Divre 3 SS

Kereta Api Divre 3 SS
KA yang ada di wilayah Divre 3 SS

BB 202

BB 202

BB 203

BB 203

CC 202

CC 202

Babaranjang

Babaranjang

Selasa, 27 Desember 2011

Album Gerbong jaman Perusahaan Jawatan Kereta Api. Part 3.








Album Gerbong jaman Perusahaan Jawatan Kereta Api. Part 2.


















Album Gerbong jaman Perusahaan Jawatan Kereta Api. Part 1.

Gambar dibawah merupakan gerbong yang ada di Indonesia dan beroperasi saat masih di jaman Perusahaan Jawatan Kereta Api (PJKA) hingga ada beberapa yg masih beroperasi sampai sekarang. Dan gambar tersebut saya ambil di Album Gerbong milik orang tua saya dan saya menyelamatkannya dari tumpukan buku-buku yang sudah tidak terpakai lagi. mungkin ini sangat berguna bagi masyarakat umum, Railfans, Komunitas Pencinta Kereta Api, PT. Kereta Api dan lain sebagainya.



























Hal ini betujuan hanya sebagai ilmu pengetahuan dan pembelajaran di masa yang akan datang. Terima kasih.